Bagi sebagian orang 'burung' adalah lambang keperkasaan dan harga diri.... 'Burung' yang memiliki otot yang besar, kuat dan kekar adalah menjadi semacam kebanggaan tersendiri bagi pemiliknya.... Bahkan, tak jarang mereka yang berduit dan tajir ada pula yang mau melakukan perawatan 'burung' dengan jumlah rupiah bisa dibilang tidak sedikit yang tidak sedikit.... Semua dilakukan demi mendapatkan 'burung' idaman....
Bukan hanya bentuk fisik 'burung' yang menjadi kebanggan, kebersihan dan performa serta daya tahan akan menjadi nilai lebih 'burung' saat berada pada posisi 'on' dan 'siap tempur'.
Namun, tak semua orang mampu dan mengerti bagaimana merawat 'burung' agar tidak mengalami masalah-masalah yang biasanya diderita oleh sebagian orang.... Banyak yang menyepelekan perawatan 'burung', sehingga saat mereka mengalami gangguan pada 'burung' pada akhirnya mereka akan kelabakan sendiri... Hmm....
Masalah-masalah pada 'burung' yang paling populer antara lain sebagai berikut, 'burung' cepat loyo, mudah lemas, kurang bergairah dan tidak tahan lama saat 'bermain', alias tidak memiliki stamina dan daya tahan yang cukup...
'Burung' anda loyo? Hmm.. 'Burung' anda kurang bergairah? Atau anda mengalami gejala-gejala atau tanda-tanda bahwa 'burung' anda cepat capek dan tidak tahan lama ketika 'bertanding'?
Mungkin ini adalah salah satu solusi yang tepat untuk mengatasi masalah pada 'burung' anda dan akan membuat 'burung' anda kembali memiliki daya tahan dan stamina yang tinggi, sehingga anda tidak perlu minder lagi saat 'bertempur'.....
Hahaha... Ya! Dengan jamu! Seperti diketahui bahwa jamu adalah obat tradisional yang menjadi kebanggan milik bangsa. Jamu adalah resep obat tradisional asli Indonesia... Jamu dibuat dari bahan alami dan tidak menggunakan zat kimia.
'Burung' anda akan fit setiap hari dan siap untuk 'bertanding' setiap saat dan kapan saja....