Rabu, 30 November 2011

paling menderita di dunia...

berangkat agak siang dan berharap tiba di kantor tidak terlalu siang. tetapi, harapan tinggal harapan. kemacetan yang biasanya dimulai di kilometer sekian jalan tole iskandar malah maju di km minus sekian. ya, sudahlah, mau tak mau harus dinikmati, karena ini sebuah keniscayaan. parahnya lagi, saya mengenakan baju khaki. terik mentari membuat keringat menetes.lepas dari tole iskandar. melaju di margonda....

Senin, 28 November 2011

tempurungnya pun menghasilkan uang...

pernah lihat batok kelapa? bukan kepala ya. saat berangkat ke kantor acap saya melihat tukang kelapa parut dengan mesin. kalau di rumah biasanya kan menggunakan parutan kayu secara manual. nah, secara tidak langsung, sambil menunggu angkutan kota, saya memperhatikan aktivitas tukang kelapa itu. umumnya yang memeras (lebih pas disebut dengan memasukkan daging kelapa ke dalam mesin) adalah kaum hawa....

Sabtu, 26 November 2011

Jembatan Tenggarong Runtuh

RUBUHNYA JEMBATAN PENGHUBUNG SAMARINDA DAN KUTAI KARTANEGARA Jembatan Tenggarong sebelum runtuh. Peristiwa dahsyat terjadi sore tadi sekitar pukul 4 WITA. Jembatan yang membentang sepanjang hampir satu kilometer di Tenggarong, Kutai Kartanegara, runtuh secara tiba-tiba. Puluhan kendaraan yang sedang melintas dan beberapa orang yang berada di jembatan ikut jatuh ke sungai Mahakam yang memiliki kedalaman...

Rabu, 23 November 2011

baung ada, stop last ya ada...

menarik menilik asal-usul nama sebuah jalan atau daerah di jakarta. antara lain, ada yang dikaitkan dengan sebuah peristiwa bersejarah, tumbuhan yang ada di daerah itu atau tokoh yang bermukim di situ. akan halnya nama pluit di jakarta utara sana, kita pastinya berpikir nama itu berhubungan dengan peluit seperti digunakan wasit atau polisi. ternyata, tak ada hubungannya ... Menurut peta Topographish...

Senin, 21 November 2011

Emas Pun Melayang

INDONESIA GAGAL MERAIH MEDALI EMAS Kesempatan emas untuk meraih medali emas gagal dimanfaatkan oleh para pemain tim nasional sepakbola SEA Games Indonesia. Indonesia hanya sanggup merengkuh medali perak karena kekalahan yang terjadi di depan publik sendiri. Ya... Usaha untuk kembali memboyong gengsi tertinggi SEA Games pupus sudah. Timnas U-23 Indonesia dipaksa mengakui keunggulan Malaysia lewat drama...

Minggu, 20 November 2011

maaf, perlukah...

AREA di mana sticker ini ditempel – jalan kebahagiaan, depok timur, jawa barat Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE MicrosoftInternetExplorer4 ...

Senin, 14 November 2011

umkm: dibina, jangan dibinasakan...

sudah beberapa kali saya melewati warung mie yang didominasi warna hijau itu. setiap lewat saya suka senyum membaca namanya: mie khangen, enaknya ngangenin. saya berpikir, seenak apa sih, lihat warungnya gitu-gitu aja kok. tapi, ya selalu cuma dilewatin saja. sampai satu saat ada temen (istri saya) yang pasang status: siapa mau bakso sehat. wah, bakso sehat. tidak memakai segala pernik yang beracun...
 

Ganator Blog's Copyright © 2012 Fast Loading -- Powered by Blogger